Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menandatangani nota kesepahaman bersama TikTok. Kerjasama ini untuk menyebarkan informasi tentang penyelenggaraan pemilu yang damai.
Foto
KPU Gandeng TikTok Sosialisasi Pemilu Damai
Rabu, 15 Nov 2023 17:04 WIB

TikTok menjadi salah satu platform yang menjadi strategi komunikasi yang digunakan KPU untuk menyebarkan informasi resmi terkait penyelenggaraan pemilu.
Β