Karhutla Masih Kepung Tol Palindra, Ini Penampakannya

Foto udara api membakar lahan di sisi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Palembang-Indralaya KM 08, Desa Sukarami, Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Rabu (20/9/2023).

Api tampak terus menjalar di lahan kosong.  

Asap juga membubung ke angkasa.  

Kencangnya angin di lokasi kebakaran lahan membuat petugas kewalahan melakukan pemadaman.

Foto udara api membakar lahan di sisi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Palembang-Indralaya KM 08, Desa Sukarami, Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Rabu (20/9/2023).
Api tampak terus menjalar di lahan kosong.  
Asap juga membubung ke angkasa.  
Kencangnya angin di lokasi kebakaran lahan membuat petugas kewalahan melakukan pemadaman.