Potret Hutan di Yunani yang Gosong Usai Dilalap Api

Hutan di kawasan Mandra hangus terbakar.  

Kini hutan di kawasan Mandra tak lagi hijau. Hutan di sebelah barat Athena itu gosong usai dilalap api.  

Rumah yang berada di dalam hutan juga menjadi korban amukan si jago merah. Rumah itu hangus.

Batang pohon hingga daun hangus terbakar. Tidak hanya itu, sejumlah mobil juga ikut terbakar.  

Departemen Pemadam Kebakaran menetapkan hampir seluruh bagian timur daratan Yunani, ditambah Pulau Evia dan Rhodes, masuk kategori 5 atau berisiko tertinggi kebakaran. Sementara sisanya ditetapkan sebagai kategori 4 atau berisiko tinggi.  

Hutan di kawasan Mandra hangus terbakar.  
Kini hutan di kawasan Mandra tak lagi hijau. Hutan di sebelah barat Athena itu gosong usai dilalap api.  
Rumah yang berada di dalam hutan juga menjadi korban amukan si jago merah. Rumah itu hangus.
Batang pohon hingga daun hangus terbakar. Tidak hanya itu, sejumlah mobil juga ikut terbakar.  
Departemen Pemadam Kebakaran menetapkan hampir seluruh bagian timur daratan Yunani, ditambah Pulau Evia dan Rhodes, masuk kategori 5 atau berisiko tertinggi kebakaran. Sementara sisanya ditetapkan sebagai kategori 4 atau berisiko tinggi.