Momen Jacinda Ardern Umumkan Mundur dari PM Selandia Baru

Jacinda Ardern mengumumkan pengunduran dirinya di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023).

Ardern juga mengatakan kalau dirinya tidak akan mencalonkan diri kembali di pemilu mendatang yang diselenggarakan Oktober.

Ardern berharap perdana menteri baru dilantik pada 7 Februari.

Diketahui, Ardern telah menjadi perdana menteri sejak 2017, dan memenangkan pemilihan ulang pada tahun 2020.

Jacinda Ardern mengumumkan pengunduran dirinya di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023).
Ardern juga mengatakan kalau dirinya tidak akan mencalonkan diri kembali di pemilu mendatang yang diselenggarakan Oktober.
Ardern berharap perdana menteri baru dilantik pada 7 Februari.
Diketahui, Ardern telah menjadi perdana menteri sejak 2017, dan memenangkan pemilihan ulang pada tahun 2020.