Suasana Pesta Kembang Api di Sydney

Begini suasana pesta kembang api di kawasan Sydney, Australia, Sabtu (31/12/2022).
Perbedaan waktu dengan Indonesia membuat Australia lebih dahulu merayakan malam pergantian tahun.
Sydney Opera House terlihat sangat memukau dengan latar belakang kembang api.
Sebagai informasi, Foti Fireworks adalah perusahaan di balik pertunjukan kembang api tahun ini dan dalam 25 tahun terakhir di Sydney.
Para kru sudah bekerja 10 hingga 12 jam sehari untuk menyiapkan pesta malam tahun baru dengan latar belakang Sydney Opera House, dengan perkiraan jumlah pengunjung akan kembali ke angka sebelum COVID, yakni lebih dari satu juta.
Begini suasana pesta kembang api di kawasan Sydney, Australia, Sabtu (31/12/2022).
Perbedaan waktu dengan Indonesia membuat Australia lebih dahulu merayakan malam pergantian tahun.
Sydney Opera House terlihat sangat memukau dengan latar belakang kembang api.
Sebagai informasi, Foti Fireworks adalah perusahaan di balik pertunjukan kembang api tahun ini dan dalam 25 tahun terakhir di Sydney.
Para kru sudah bekerja 10 hingga 12 jam sehari untuk menyiapkan pesta malam tahun baru dengan latar belakang Sydney Opera House, dengan perkiraan jumlah pengunjung akan kembali ke angka sebelum COVID, yakni lebih dari satu juta.