Hati-hati! Proyek Gorong-gorong di Gunung Sahari Bikin Jalan Menyempit BAGIKAN URL telah disalin Begini penampakan proyek gorong-gorong di Jalan Gunung Sahari, Jakarta, Selasa (13/12/2022). Akibat proyek ini membuat penyempitan lajur jalan dari arah Ancol maupun dari Pasar Senen. Pengendara harus bersabar lantaran kepadatan arus lalu lintas tak terhindarkan. Alat berat juga terlihat di lokasi proyek. Material berupa pipa besar juga mejeng di tepi jalan.