Kali Jantung Tertutup Longsor, Perumahan di Depok Terendam Banjir

Sejumlah warga melihat tanah longsor yang menutupi kali di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat, Kamis (7/12/2022).

Sejumlah warga berjalan melintasi banjir di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat, Kamis (8/12/2022). Banjir ini terjadi usai hujan deras serta adanya longsor yang menutupi aliran Kali Jantung.

Petugas damkar mengevakuasi warga menggunakan perahu karet di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat.

Sejumlah warga melihat tanah longsor yang menutupi kali di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat, Kamis (7/12/2022).
Sejumlah warga berjalan melintasi banjir di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat, Kamis (8/12/2022). Banjir ini terjadi usai hujan deras serta adanya longsor yang menutupi aliran Kali Jantung.
Petugas damkar mengevakuasi warga menggunakan perahu karet di Perumahan Pondok Tirta Mandala, Depok, Jawa Barat.