Melihat Aksi Susah Payah Tim SAR Temukan Korban Gempa Cianjur
Tim SAR gabungan mencari korban yang tertimbun longsor akibat gempa menggunakan alat berat di Kampung Cijedil, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.