Kerja Keras Tim SAR Evakuasi Korban Longsor Akibat Gempa di Cianjur

Tim SAR membawa kantung jenazah korban yang tertimbun akibat longsor di Mangunkerta, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Selasa (22/11/2022).

Petugas menyatakan, hingga pukul 14.00 diperkirakan masih ada 30 korban jiwa yang belum ditemukan di areal tersebut.

Alat berat juga telah dikerahkan untuk mencari korban yang masih tertimbun longsor.

Tim SAR membawa kantung jenazah korban yang tertimbun akibat longsor di Mangunkerta, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Selasa (22/11/2022).
Petugas menyatakan, hingga pukul 14.00 diperkirakan masih ada 30 korban jiwa yang belum ditemukan di areal tersebut.
Alat berat juga telah dikerahkan untuk mencari korban yang masih tertimbun longsor.