Tebar Hewan Kurban ke Pelosok Negeri

Menurut Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk Hery Gunardi, melihat secara langsung proses pemotongan secara simbolik 3691 ekor kurban yang diberikan pada masyarakat kaum dhuafa.
BSI telah memberikan banyak kemudahan akses pembelian hewan kurban melalui BSI Mobile, BSI Hasanah Card dan channel-channel lainnya yang bekerjasama dengan lembaga LAZNAS terpercaya.