Padat Banget! Arus Balik di Pelabuhan Merak Sempat Macet 2 Km

Pemudik bersepeda motor terjebak kemacetan di pintu keluar Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten, Sabtu (7/5/2022) saat petang.
Kepadatan kendaraan pemudik arus balik dari pulau Sumatera yang terjadi di fly over pintu keluar Pelabuhan Merak tersebut menyebabkan antrean kendaraan sekitar 2 kilometer.
Bagaimana menurut Anda?
Pemudik bersepeda motor terjebak kemacetan di pintu keluar Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten, Sabtu (7/5/2022) saat petang.
Kepadatan kendaraan pemudik arus balik dari pulau Sumatera yang terjadi di fly over pintu keluar Pelabuhan Merak tersebut menyebabkan antrean kendaraan sekitar 2 kilometer.
Bagaimana menurut Anda?