Potret Pesawat Jatuh yang Tewaskan Penyanyi Muda Brasil
Mendonca diketahui meninggalkan kota Goiânia pada tanggal 5 November dengan sebuah pesawat kecil (model Pesawat Beech) yang jatuh di pedesaan Caratinga.