Suasana Serbuan Vaksinasi COVID-19 7 Hari Berturut-turut di Yogya
Sentra vaksinasi ini melayani masyarakat umum tanpa persyaratan domisili, mulai dari anak-anak berusia 12+ tahun, selama 7 hari, terhitung dari tanggal 1 hingga 7 September 2021.