Sambut HUT RI, Bendera Merah Putih Hiasi Kabupaten Bandung BAGIKAN URL telah disalin Bendera merah putih mulai menghiasi jalanan di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (5/8). Seperti di Jalan Raya Sapan Bojongemas, Kecamatan Solokanjeruk. Bendera merah putih dipasang di sisi kiri dan kanan jalan. Tak hanya bendera merah putih, umbul-umbul untuk menyambut hari kemerdekaan pun sudah mulai terpasang. Seorang pesepeda melintas di depan deretan bendera merah putih.