Hiii...Akibat Longsor, Kain Kafan Menggantung

Tampak kain kafan yang masih menggantung di tebing yang longsor.
Longsor terjadi di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kampung Nangerang, Kelurahan Ranggamekar, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Kamis (27/2/2020).
Akibatnya, lebih dari 10 makam berikut tulang belulang di dalam makam hilang terbawa longsoran dan hanyut ke Sungai.
Nampak pula, pondasi makam yang tergeletak di tengah sungai.
Ketua RT 03/03 desa setempat Dede Karmaji mengatakan tebing 20 meter di lahan TPU Kampung Nangerang longsor pada dua hari lalu (25/2/2020). Panjang longsor mencapai 300 meter.
TPU Kampung Nanggerang ini memang berada di lahan yang cukup jauh dari pemukiman warga. Lahan tersebut berada persis di sisi aliran Sungai Cigading yang alirannya bermuara ke Sungai Cisadane.
Tampak kain kafan yang masih menggantung di tebing yang longsor.
Longsor terjadi di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kampung Nangerang, Kelurahan Ranggamekar, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Kamis (27/2/2020).
Akibatnya, lebih dari 10 makam berikut tulang belulang di dalam makam hilang terbawa longsoran dan hanyut ke Sungai.
Nampak pula, pondasi makam yang tergeletak di tengah sungai.
Ketua RT 03/03 desa setempat Dede Karmaji mengatakan tebing 20 meter di lahan TPU Kampung Nangerang longsor pada dua hari lalu (25/2/2020). Panjang longsor mencapai 300 meter.
TPU Kampung Nanggerang ini memang berada di lahan yang cukup jauh dari pemukiman warga. Lahan tersebut berada persis di sisi aliran Sungai Cigading yang alirannya bermuara ke Sungai Cisadane.