Terowongan Kemayoran Dekat Basarnas bak 'Waterpark' BAGIKAN URL telah disalin Penampakan sejumlah anak-anak saat asyik berenang di terowongan di kawasan Kemayoran, Jakarta, Selasa (25/2/2020). Seorang warga menerobos banjir menggunakan sepeda. Banjir tersebut membuat beberapa pengendara motor memutar arah karena jalan terputus. Banjir tersebut bahkan mencapai paha orang dewasa. Terlihat sebuah truk nekat menerobos banjir. Beberapa anak-anak terus memanfaatkan banjir untuk bermain. Pemotor mengurungkan niatnya untuk menerobos banjir.