Keren! Ada Patung Jerami Raksasa Lho di Candi Prambanan BAGIKAN URL telah disalin Begini penampakan patung jerami raksasa yang mejeng di kawasan Candi Prambanan. Wahana patung jerami raksasa tersebut menjadi spot foto favorit bagi para pengunjung untuk menikmati liburan akhir tahun di Candi Prambanan.