Oesman Sapta Odang (OSO) memukul gong sebagai tanda dibukanya Orientasi Anggota DPD periode 2019-2024.
Oesman Sapta Odang (OSO) mengatakan banyak di antara anggota DPD baru ini merupakan wajah lama. Menurut OSO, mereka dipilih karena kinerja di periode sebelumnya.
Acara tersebut dihadiri seluruh anggota DPD periode 2019-2024.
OSO bersalaman dengan Abdullah Puteh yang terpilih menjadi anggota DPD periode 2019-2024.
Fadel Muhammad juga hadir dalam Orientasi Anggota DPD periode 2019-2024.
Jimly Asshiddiqie juga hadir.
Para anggota DPD periode 2019-2024 foto bersama dalam acara yang digelar di Hotel JW Marriott, Jalan Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (17/9/2019).