Air Mancur Patung Kuda Jadi Tempat Wudhu Massa Aksi MK

Peserta aksi kawal sidang MK memanfaatkan air mancur di kawasan Patung Kuda menjadi tempat berwudhu sebelum salat Zuhur berjamaah, Jakarta, Kamis (27/6/2019).
Para peserta aksi memanfaatkan air mancur di kawasan Patung Kuda, untuk berwudhu sebelum melaksanakan salat Zuhur berjamaah.