Lieus Sungkharisma, Jaya Suprana, dan rombongan datang ke Rutan Cipinang sekitar puklul 10.00 WIB, Minggu (3/2/2019). Foto: dok. Lieus Sungkharisma
Mereka juga membawa bingkisan dalam bungkusan warna merah. Ada huruf beraksara China di bungkus tersebut. Foto: dok. Lieus Sungkharisma
"Itu buah dibawa oleh Jaya Suprana dari fans ADP keturunan Tionghoa," kata Lieus. Foto: dok. Lieus Sungkharisma
Jaya Suprana juga menulis surat untuk Ahmad Dhani setelah tak diizinkan masuk oelh petugas Rutan. Akhirnya bingkisan itu dititipkan ke petugas rutan. Foto: dok. Lieus Sungkharisma
Lieus protes karena tak diizinkan masuk oleh petugas. Padahal mereka sudah minta izin kejaksaan. Foto: dok. Lieus Sungkharisma
Foto: Ahmad Dhani saat tiba di Rutan Cipinang (Lisye/detikcom)