Gaya Jokowi Dengar Lagu Slank Saat Ucapkan Selamat Hari Musik Nasional

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo pun memberi ucapan lewat video singkat yang ia unggah di akun Instagram miliknya. (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
Tampak dalam video berdurasi 50 detik itu Jokowi tengah mendengar musik dari ponsel melalui sebuah headset (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
Jokowi terlihat tengah mendengarkan lagu Kamu Harus Pulang dari Slank (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
Sesekali Jokowi menghentak-hentakkan kakinya (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
Tangannya pun ditepuk-tepuk di atas meja (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
"Saya ucapkan Hari Musik Nasional 2018 dimana insan musik melaksanakan Konferensi Musik di Ambon," ucapnya. (Foto: Dok. Instagram Jokowi)
"Musik bukan hanya kita nikmati tapi juga harus kita jaga keberadaannya," lanjutnya. (Foto: Dok. Instagram Jokowi)