Duh, Monumen Perjuangan di Senen ini Nggak Terawat

Monumen Perjuangan Senen ini diresmikan oleh Walikota Jakarta Pusat A. Munir pada 2 Mei 1982 silam.
Monumen ini dibangun untuk mengenang berbagai peristiwa yang pernah terjadi di Senen termasuk semangat pejuang-pejuang Indonesia dalam menghadapi pertempuran.
Sayangnya kondisi lingkungan sekitar monumen tersebut kurang terawat.
Beberapa keramik monumen sudah banyak yang rusak.
Sampah juga mengotori monumen.
Ada juga aksi vandalisme di salah satu dinding monumen tersebut sehingga menimbulkan kesan kumuh.
Tiang-tiang beton yang juga merupakan bagian dari salah satu penunjang monumen sudah terlihat kumuh dan kotor.
Seseorang sedang tertidur di area belakang tiang beton monumen. Padahal area monumen ini sering dilewati oleh orang-orang yang akan mengarah ke stasiun kereta Pasar Senen.
Monumen Perjuangan Senen ini diresmikan oleh Walikota Jakarta Pusat A. Munir pada 2 Mei 1982 silam.
Monumen ini dibangun untuk mengenang berbagai peristiwa yang pernah terjadi di Senen termasuk semangat pejuang-pejuang Indonesia dalam menghadapi pertempuran.
Sayangnya kondisi lingkungan sekitar monumen tersebut kurang terawat.
Beberapa keramik monumen sudah banyak yang rusak.
Sampah juga mengotori monumen.
Ada juga aksi vandalisme di salah satu dinding monumen tersebut sehingga menimbulkan kesan kumuh.
Tiang-tiang beton yang juga merupakan bagian dari salah satu penunjang monumen sudah terlihat kumuh dan kotor.
Seseorang sedang tertidur di area belakang tiang beton monumen. Padahal area monumen ini sering dilewati oleh orang-orang yang akan mengarah ke stasiun kereta Pasar Senen.