Perbaikan Penerangan Jalan Umum BAGIKAN URL telah disalin Pekerja PLN tengah melakukan perbaikan lampu penerangan jalan umum (PJU) di kawasan Gunung Sahari, Jakarta, Rabu (27/9/2017). Pemeliharaan tersebut dilakukan untuk memperindah kota. Hal itu juga bertujuan untuk meminimalisir kecelakaan lalu lintas. Juga tindak kejahatan yang mungkin terjadi di malam hari.