Usai Cuti Bersama, Menteri Hanif Sapa Pegawai Kemenaker BAGIKAN URL telah disalin Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri menyapa dan bersilaturahmi pegawai di halaman gedung kementrian tenaga kerja di Jakarta, Senin (3/7/2017). Hanif menyampaikan sambutannya. Ia memberi semangat, arahan dan bersalaman usai para pegawai merayakan musim lebaran Idul Fitri 1438 H dan cuti bersama. Hanif berfoto bersama pegawai Kemenaker.