Bus Feeder TransJ Terguling di Warung Buncit

Bus feeder TransJakarta yang mengangkut tujuh penumpang itu terguling sekitar pukul 08.30 WIB.
Kaca depan bus pecah.
Sebelum terguling, bus jurusan Senen-Lebak Bulus itu sempat menabrak pembatas jalan dan menghantam pohon.
Polisi mengatur lalu lintas yang macet akibat kecelakaan tersebut.