Jakarta - Pelabuhan Sunda Kelapa selalu ramai oleh aktivitas bongkar muat barang, salah satunya semen. Yuk kita lihat kesibukan bongkar muat di pelabuhan tersebut.
Foto
Melihat Aktivitas Bongkar Muat Semen
Senin, 25 Jan 2016 18:36 WIB

Pekerja melakukan aktivitas bongkar muat semen di Pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara, Senin (25/1/2016).
Dua orang pekerja menurunkan semen dari atas kapal.
Dua orang pekerja menata puluhan sak semen di atas truk.
Sejumlah pekerja menurukan semen dari atas kapal.
Semen yang menempel di telapak tangan ini menandakan kesibukan aktivitas bongkar muat di pelabuhan tersebut.