Ini dia motor SPM Kawasaki D-Tracker 250 yang diserahkan Ahok ke Kodam Jaya.
Motor itu berjejer rapi di pelataran balai kota DKI. Ada 326 motor yang diserahterimakan sebagai bantuan untuk Kodam Jaya.
Satu unit motor SPM Kawasaki D-Tracker 250 harganya berkisar sekitar Rp 60 juta dengan kapasitas 250 cc. Sehingga bila dikalikan 326 unit maka totalnya menjadi sekitar Rp 18 miliar.