Masjid Al Hidayah Masih Jadi Tempat Mengungsi BAGIKAN URL telah disalin Sebagian warga Bukit Duri Pangkalan, Jakarta Selatan, masih mengungsi di Masjid Al Hidayah. Barang-barang warga pun, seperti elektronik juga diungsikan ke dalam masjid. Sudah dua pekan, Masjid Al Hidayah belum bisa digunakan untuk pelaksanaan salat Jumat oleh warga setempat. Warga pengungsi korban banjir tidur hanya beralaskan sajadah dan tikar yang berada di dalam masjid.